Sabtu, 28 Juli 2018

PROCEDURE,FUNCTION DAN MODULE PADA VB.NET - MODUL_10

PROCEDURE,FUNCTION DAN MODULE PADA VB.NET

  • PROCEDURE
          Procedure adalah sekelompok pernyataan yang bersama-sama melakukan tugas saat dipanggil, setelah procedure dijalankan, kontrol akan kembali ke pernyataan yang memanggil prosedur VB.Net.
Procedure dalam suatu program ditulis diantara baris Sub dan End Sub. Procedure Sub dapat diletakkan di dalam standart module, class module maupun module form. Secara default Procedur memiliki sifat public sehingga dapat diakses dan dipanggil dari manapun dalam suatu aplikasi.


BentukUmum :
[Private|Public] Sub sub name[(argumentlist)]
      Statements
End sub

Sub Procedure dapat dipanggil dengan perintah :

[call] subname[(argumentlist)]
 
Keterangan :
Sub procedure (Procedure) sebaiknya menggunakan kata kerja (verb)
Pemanggilan procedure yang masih dalam satu kelas (class) atau modul (module) dapat dilakukan dengan kata kunci Me.
Procedure dapat menerima argument melalui nilai (by value) atau juga reference (by reference).Jika menggunakan by value, nilai pada argument tidak berubah.Sedangkan jika menggunakan by reference, nilai argument yang digunakan dapat berubah sesuai dengan perintah dalam procedure.
Secara default, argument dimasukkan melalui nilai (by value) dapat menggunakan kata kunci ByVal dan ByRef untuk By Reference.

Syntaks argument :
[ByVal|ByRef] variabel name as type
Contoh :
1. Procedure dengan argument di passing sebagai value
    Sub HitungVal(byVal as Decimal)
           A+=1
           textAkhir.text=a
    end sub
2. Procedure dengan argument di passing sebagai value
     Sub HitungRef(byRef as Decimal)
          A+=1
          textAkhir.text=a
      end sub
3. pemanggilan procedure
    HitungVal(textAwal.Text) 

 

  •  FUNCTION
Function adalah bagian dari prosedur dimana function berfungsi untuk mengembalikan nilai dan penggunaannya menggunakan bentuk sintaks khusus dalam bahasa pemrograman VB.Net. Function secara Opsional menerima satu atau lebih parameter yang disebut juga parameter formal.


Fungsimempunyaibanyakkemiripandengan sub procedure. Bedanya, fungsiselalumengembalikannilai (return value)
Sintaksfungsidituliskansebagaiberikut :
[Private|Public] function functionname[(argumentlist)] [As type]
      Statements{
      Functionname=expression | {return expression}
End function
Keterangan :
-          Perbedaanantarafungsidengan procedure hanyalahpadapengembaliannilaisaja (return value). Sebagaicontoh :
Menggunakan argument berupanilai (by value) dan reference (by reference)
-          Pengembaliannilaidapatdilakukandenganmenggunakan operator assignment “=” padafungsiataubiasanyadenganperintah return.



Contoh :
Private  FunctioncekData() as Boolean
      if  Is Numeric(TextAwal.text) then
            return true
      else
            return false
      end if
end function
Pemanggilanfungsi
      if cek Data()=true then
            Hitung Ref(textAwal.text)
      else
            messageBox.Show(“Data yang dimasukkanbukanangka”,”Kesalahan data”, MessageBoxButtons.OK, 
MessageBoxIcons.Error)
      end if

Definisi
Procedure
Function
Sebuah kumpulan perintah (Statement) yang tidak mengembalikan nilai balik terhadap pemanggilnya
Sebuah kumpulan Statement yang akanmengembalikansebuahnilaibalikpadapemanggilnya. Nilai yang dihasilkan Function harusditampungkedalamsebuahvariabel.
Parameter
Bisa menggunakan parameter dan bisa juga tidak menggunakan parameter (Optional).
Bisa menggunakan parameter dan bias juga tidak menggunakan parameter (Optional).
Deklarasi
Menggunakan keyword “Sub”.
Menggunakan keyword “Function”,
Untuk mengembalikan nilai hasil dari Statement menggunakan keyword “return” atau menggunakan nama dari function tersebut.

Keuntungan mengunakan Function dan Prosedur di VB.Net



  1. Terkadang karena banyaknya sintaks program kita suka double-double membuat perintah dalam program, nah untuk mengatasinya biar tidak double-double dan tidak berulang-ulang menulis sintaks maka sebaiknya gunakan Fuction atau prosedure agar tidak duplikasi sintaks.
  2. Memperkecil masalah-masalah yang kompleks dalam program.
  3. Perintah atau sintaks anda jadi mudah di baca
  4. Punulisan kode program jadi semakin jelas.
  5. Informasi kode tersembunyi.
  6. Kode bisa di pakai berulang kali dalam sebuah progam.

  • Module (Modul)

Modul merupakan bagian yang sengaja dipisahkan untuk memudahkan pemrograman.Dalam module dapat dimasukkan procedure dan fungsi dan kemudian digunakan oleh beberapa form.
-          Umumnya modul dideklarasikan secara public (public) agar dapat digunakan di dalam kode dimanapun
-          Modul dapat diisi dengan main procedure yang akan dijalankan pertama kali saat program dimulai
-          Modul merupakan salah satu argumentasi code  reuse yang bertujuan agar program lebih efesien.
Sintaks pembuatan modul sebagai berikut :
Module moduleName
      Statement
End module
Contoh :
Module Module

    Public intResponce, RoleId, Msg As Integer
    Public Username, Password, Nama As String

End Module


LATIHAN-1  

  1. PROCEDURE
Desain Tampilan Form Awal.
Ubah dan Atur Propertiesnya


Object
Properties
Perubahan
Form1
Name
Text
BackColor
ForeColor
Bold
Form1
BARANG
Yellow
Maroon
True
Label1
Text
Kode Barang
Label2
Text
Nama Barang
Label3
Text
Satuan
Label4
Text
Harga
Label5
Text
Jumlah
Label6
Text
Total Harga
TexBox1
Name
TxtKoBar
TexBox2
Name
TxtNaBar
TexBox3
Name
TxtSatuan
TexBox4
Name
TxtHarSat
TexBox5
Name
TxtJumlah
TexBox6
Name
TxtTotHar
Button1
Name
Text
BtnHitung
Hitung
Button2
Name
Text
BtnClear
Clear
Button3
Name
Text
BtnExit
Exit


Atur Koding di Form code dengan cara Double Click di Form 1

Public Class Form1

Sub Clear()
TxtKoBar.Text = ""
TxtNaBar.Text = ""
TxtSatuan.Text = ""
TxtJumlah.Text = ""
TxtHarSat.Text = ""
TxtTotHar.Text = ""
TxtKoBar.Focus()
TxtTotHar.Enabled = False
End Sub

Private Sub Form1_Load(ByVal sender As System.Object, ByVal e As System.EventArgs) Handles MyBase.Load
Call Clear()
End Sub

Private Sub BtnClear_Click(ByVal sender As System.Object, ByVal e As System.EventArgs) Handles BtnClear.Click
Call Clear()
End Sub

Private Function Hitung()
Dim Jumlah, HrgSatuan, Total As Integer
Jumlah = TxtJumlah.Text
HrgSatuan = TxtHarSat.Text
Total = Jumlah * HrgSatuan
TxtTotHar.Text = Total
Return Total
End Function

Sub CekDataKosong()
If TxtKoBar.Text = "" Then
MessageBox.Show("Kode Barang harus diisi", "Konfirmasi", MessageBoxButtons.OK, MessageBoxIcon.Warning)
TxtKoBar.Focus()
ElseIf TxtNaBar.Text = "" Then
MessageBox.Show("Nama Barang harus diisi", "Konfirmasi", MessageBoxButtons.OK, MessageBoxIcon.Warning)
TxtNaBar.Focus()
ElseIf TxtSatuan.Text = "" Then
MessageBox.Show("Satua Barang harus diisi", "Konfirmasi", MessageBoxButtons.OK, MessageBoxIcon.Warning)
TxtSatuan.Focus()
ElseIf TxtJumlah.Text = "" Then
MessageBox.Show("Harga Barang harus diisi", "Konfirmasi", MessageBoxButtons.OK, MessageBoxIcon.Warning)
TxtJumlah.Focus()
ElseIf TxtHarSat.Text = "" Then
MessageBox.Show("Harga Satuan Barang harus diisi", "Konfirmasi", MessageBoxButtons.OK, MessageBoxIcon.Warning)
TxtHarSat.Focus()
Else
Call Hitung()
End If
End Sub

Private Sub BtnHitung_Click(ByVal sender As System.Object, ByVal e As System.EventArgs) Handles BtnHitung.Click
Call CekDataKosong()
End Sub

Private Sub BtnExit_Click(ByVal sender As System.Object, ByVal e As System.EventArgs) Handles BtnExit.Click
Dim Tutup As String

Tutup = MessageBox.Show("Yakin tutup form ini ?", "Konfirmasi", MessageBoxButtons.YesNo, MessageBoxIcon.Question)
If TUTUP = MsgBoxResult.Yes Then
End
Else
Exit Sub
End If
End Sub
End Class


Setelah Selesai mengatur Koding Jalankan Program
dengan cara Click Start Debugging/ tekan tombol F5
Hasil Setelah Debug
 


LATIHAN - 2

  • FUNCTION
Desain Awal Program
Ubah dan Atur Propertiesnya


Object
Properties
Perubahan
Form1
Name
Text
Form1
Function
TexBox1
Name
TxtVar1
TexBox2
Name
TxtVar2
TexBox3
Name
TxtHasil
GroupBox1
Text
BackColor
Operasi
Gold
RadioButton1
Name
Text
RdbAkar
Akar Kuadrad
RadioButton2
Name
Text
RdbPangkat
Pangkat
RadioButton3
Name
Text
RdbPembagian
Pembagian
RadioButton4
Name
Text
RdbPerkalian
Perkalian
RadioButton5
Name
Text
RdbPenjumlahan
Penjumlahan
RadioButton6
Name
Text
RdbPengurangan
Pengurangan
Button1
Name
Text
BtnHitung
Hitung
Button2
Name
Text
BtnExit
Exit

Atur Koding di Form code

Public Class Form1

Function Akar(ByVal a As Decimal) As String
Return Math.Sqrt(a)
End Function

Function Pangkat(ByVal a As Decimal, ByVal b As Decimal) As String
Return a ^ b
End Function
Function Pembagian(ByVal a As Decimal, ByVal b As Decimal) As String
Return a / b
End Function
Function Perkalian(ByVal a As Decimal, ByVal b As Decimal) As String
Return a * b
End Function
Function Pemjumlahan(ByVal a As Decimal, ByVal b As Decimal) As String
Return a + b
End Function
Function Pengurangan(ByVal a As Decimal, ByVal b As Decimal) As String
Return a - b
End Function

Private Sub BtnHitung_Click(ByVal sender As System.Object, ByVal e As System.EventArgs) Handles BtnHitung.Click
If RdoAkar.Checked = True Then
TxtHasil.Text = Akar(TxtVar1.Text)
ElseIf RdoPangkat.Checked = True Then
TxtHasil.Text = Pangkat(TxtVar1.Text, TxtVar2.Text)
ElseIf RdoPembagian.Checked = True Then
TxtHasil.Text = Pembagian(TxtVar1.Text, TxtVar2.Text)
ElseIf RdoPerkalian.Checked = True Then
TxtHasil.Text = Perkalian(TxtVar1.Text, TxtVar2.Text)
ElseIf RdoPenjumlahan.Checked = True Then
TxtHasil.Text = Pemjumlahan(TxtVar1.Text, TxtVar2.Text)
ElseIf RdoPengurangan.Checked = True Then
TxtHasil.Text = Pengurangan(TxtVar1.Text, TxtVar2.Text)
End If
End Sub

Private Sub BtnExit_Click(ByVal sender As System.Object, ByVal e As System.EventArgs) Handles BtnExit.Click
  Dim Tutup As String

  Tutup = MessageBox.Show("Yakin tutup form ini ?", "Konfirmasi", MessageBoxButtons.YesNo, MessageBoxIcon.Question)
  If Tutup = MsgBoxResult.Yes Then
       End
  Else
       Exit Sub
  End If
  End Sub
End Class


Setelah Selesai mengatur Koding Jalankan Program
dengan cara Click Start Debugging/ tekan tombol F5
Hasil Setelah Debug:




LATIHAN - 3

  • MODULE

Membuat module rumusmencariluassegitiga.
1.  Menambahkan module kedalam project

2. Mengisi module dengan variable atau fungsi


  3.  Tambahkan form seperti Tampilan berikut  ini


                       Keterangan :


OBJECT
PROPERTIES
PENGATURAN
Label1
Teks
Alas
Label2
Teks
Tinggi
Label3
Teks
Hasil
TextBox1
Name
Txt_Alas
TextBox2
Name
Txt_Tinggi
TextBox3
Name
Txt_Hasil
Button1
Teks
HITUNG
Name
Button1



4.  Tambahkan kode pada button “HITUNG”

 

5. Jalankan aplikasi dengan menekan tombolF5 (di keyboard), atau melalui icon Start Debugging di toolbar, atau melalui menu Debug > Start Debuging.

 





Tidak ada komentar:

Posting Komentar